top of page
Writer's pictureptcahayaqorrindo

CV ATS itu apa sih?



Saat ini banyak pelamar yang masih bingung dengan CV ATS, apa sih CV ATS itu?


ATS (Applicant Tracking System) merupakan software yang digunakan untuk membantu rekruter dalam proses penyaringan atau seleksi calon karyawan. CV ATS ini membantu juga mempermudah rekruter untuk menyeleksi pelamar dalam jumlah yang sangat besar. Hal ini karena CV ATS Friendly akan otomatis terbaca sekaligus diseleksi secara langsung oleh sistem tersebut. Namun, saat ini masih banyak yang belum mengetahui cara membuat CV ATS yang betul dan tempat membuatnya yang terpercaya. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat kamu membuat CV agar ATS friendly. Di bawah ini beberapa poin yang perlu kamu perhatikan saat membuat CV:


1. Perhatikan posisi yang akan dilamar

2. Gunakan template yang simple

3. Gunakan kata kunci yang tepat

4. Informasi runtut

5. Gunakan font huruf yang standar

6. Berikan informasi lengkap namun ringkas


Buka Toko Indonesia menjawab kebutuhan Anda untuk Styrofoam dan Amenities Hotel. Kami siap untuk menjadi partner perusahaan Anda. Hubungi kami di:

Whatsapp: 085694919296 dan 082210179232

Email: barubukatoko888@gmail.com


4 views0 comments

Comments


bottom of page